Lirik Lagu Denny Caknan - Ndas Gerih Terbaru (Official Music Video)
November 29, 2020
Tulis Komentar
Lagu ini baru rilis pada 27 November 2020. Lagu Ndas Gerih yang dibawakan oleh Denny Caknan penyanyi dan pencipta lagu pop Jawa dan koplo asal Ngawi dan karyanya yang ditunggu-tunggu baru saja merilis lagu baru. Lagu yang menceritakan seorang pasangan yang hidup sederhana menerima keadaan setiap hari, dan dalam vidio clip yang bertema budaya lokal jawa timur.
Lagu Ndas Gerih ini diunggah di akun DENNY CAKNAN. Dalam 2 hari perilisan lagu tersebut, video ini sudah diputar lebih dari 1,1jt penonton dan langsung trending di youtube menempati urutan ke 8.Berikut Lirik Lagu Denny Caknan - Ndas Gerih Terbaru (Official Music Video)
Title : Ndas Gerih
Karya : Denny Caknan X Lek Dahlan
Arr: Bayu onyonk
Guitar : Soepardi AE
Saxophone : Dika
Jane aku ra pernah ngerti
Perasaanmu kepadaku
Tapi aku berusaha mencari
Isi hati dari sikapmu
Yen pancen atimu kuwi iso tenanan
Tak usahakno ning pelaminan
Kudu sabar ngadepi masalah kahananku
Sing nesrimo, sing legowo
Lawuh ku mie bancaan
Blendrang tuntut gedang
Ben gurih sengojo tak campur ndas gerih
Isuk kudu wis tangi
Ngecong wedang kopi
Ben aku semangat nggolekno rejeki
Tugasmu mung ning omah
Aku tak sing nglakoni polah
Urepmu semangatku sayangku padamu
I Will always I Love You
Demikian artikel kami mengulas Lirik Lagu Denny Caknan - Ndas Gerih dan Anda dapat membeli lagu ini melalui media digital seperti iTunes, Amazon, Qobuz, Joox, Langit Musik, Spotify, Deezer, KKBOX dan media pembelian musik online lainnya. Baiklah, sampai jumpa di lirik lagu-lagu terbaru lainnya.
PEMBERITAHUAN : Situs ini tidak membagikan tautan Unduh MP3 dari lagu yang disebutkan di atas. Semua lirik lagu di situs web ini adalah hak cipta / milik penulis, artis, band, dan label musik yang bersangkutan. semua materi yang terkandung di situs ini termasuk lirik lagu hanya untuk tujuan promosi dan evaluasi.

Belum ada Komentar untuk "Lirik Lagu Denny Caknan - Ndas Gerih Terbaru (Official Music Video)"
Posting Komentar